Hilirisasi Bauksit Mandek, Ini yang Akan Dilakukan Bahlil
Environmentallca.my.id- Jakarta, CNBC Indonesia – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia mengakui bahwa pengembangan fasilitas pengolahan dan pemurnian (smelter) bauksit di Indonesia masih jauh tertinggal. Terutama apabila dibandingkan dengan hilirisasi nikel yang jauh lebih pesat progresnya. Menurutnya, berbagai tantangan, khususnya terkait pembiayaan menjadi salah satu faktor utama lambatnya pembangunan smelter bauksit. Oleh … Baca Selengkapnya